Cara Menampilkan Kode HTML Pada Blog. Share With Agung Talaga - melalui fasilitas yang sederhana ini, ingin sedikit berbagi kemudahan dalam mengembangkan blog. Nah, bagi sahabat-sahabat blogger yang ingin menampilkan kode atau script HTML pada postingan atau artikel blognya, silakan manfaatkan fasilitas yang satu ini. Dimana fasilitas ini merupakan aplikasi untuk mengkonversi kode atau script HTML sebelum disisipkan pada postingan atau artikel yang kita buat supaya bisa tampil pada postingan yang kita buat. Dan cara penggunaannyapun sangat mudah tinggal copy dan pastekan saja kode atau script yang hendak dikonver atau diparse ke dalam kotak setelah itu pilih convert. Kode yang sudah diconvert itulah yang kalian copy dan paste lagi ke dalam postingan. Semoga bermanfaat.
Demikian informasi dari saya kali ini tentang Cara Menampilkan Kode HTML Pada Blog dimana hal ini mungkin akan dianggap sangat penting oleh sebagian blogger dalam memasang untuk menampilkan kode html pada kode template blog. Semoga informasi ini bermanfaat buat Anda yang sempat berkunjung di halaman ini dan tentunya untuk admin blog ini juga. :)
Demikian informasi dari saya kali ini tentang Cara Menampilkan Kode HTML Pada Blog dimana hal ini mungkin akan dianggap sangat penting oleh sebagian blogger dalam memasang untuk menampilkan kode html pada kode template blog. Semoga informasi ini bermanfaat buat Anda yang sempat berkunjung di halaman ini dan tentunya untuk admin blog ini juga. :)
0 komentar:
Posting Komentar